• Friday, 29 November 2024

Kamis Misteri: Suster Ngesot dan Keangkeran Rumah Sakit Tua di Jakarta

Kamis Misteri: Suster Ngesot dan Keangkeran Rumah Sakit Tua di Jakarta
Ilustrasi - Suster ngesot hantu perawat dari rumah sakit tua di Jakarta (Sumber Foto: MD Entertainment)

SEAToday.com, Jakarta – Kamis Misteri kali ini membahas tentang sosok hantu lokal yang cuma ada di Indonesia yakni suster ngesot. Suster ngesot adalah wujud dari arwah penasaran yang semasa hidup bekerja sebagai perawat di salah satu rumah sakit di Jakarta.

Menurut cerita yang beredar suster ngesot merupakan sosok hantu wanita seorang perawat cantik di rumah sakit tersebut. Semua bermula pada tahun 1939 ketika kecantikan perawat itu membuat banyak dokter, pegawai rumah sakit, bahkan keluarga pasien tertarik untuk menjadikannya kekasih.

Namun si perawat menanggapi ajakan berkencan dengan penolakan. Sampai pada suatu malam ketika perawat sedang jaga malam, beberapa pria yang merupakan rekannya di rumah sakit berniat jahat kepadanya.

Si perawat dibawa ke sebuah gudang penyimpanan obat di rumah sakit. Ternyata para pria itu membekap perawat dengan obat bius sampai tak sadarkan diri. Lalu si perawat menjadi korban pelecehan seksual. Perawat itu akhirnya terbangun dan melawan beberapa tersebut karena efek obat bius sudah habis.

Karena khawatir ketahuan membuat perawat itu akhirnya dibunuh dengan cara dicekik lehernya. Guna menghilangkan jejak kematiannya, jasad perawat dimasukan secara paksa di dalam sebuah bekas kamar mandi rumah sakit.

Lubang yang dibuat tak cukup menampung jenazah perawat malang itu karena dimasukan dengan posisi kepala di bawah dan kaki di atas. Akhirnya si pembunuh memutuskan untuk mematahkan kaki perawat agar tubuhnya bisa dimasukan ke dalam lubang. Lalu lubang itu ditutup dengan semen agar tak diketahui banyak orang.

Perawat itu akhirnya menghilang secara misterius padahal dalam kenyataannya dibunuh dengan sangat keji. Lalu setelah perawat itu meninggal di rumah sakit yang terkenal tua di Jakarta dan sampai sekarang masih beroperasi itu masih terlihat sosok hantu perawat yang muncul pada malam hari.

Sosok perawat itu muncul dengan jalan yang menyeret di lantai karena kakinya patah. Jalan mengesot membuat mitos suster ngesot mulai dikenal di rumah sakit yang kabarnya berada di Jakarta Pusat itu.

Biasanya suster ngesot muncul pada dini hari sekitar pukul 01.00 WIB sampai 03.00 WIB. Berjalan dengan lambat di koridor rumah sakit. Memakai baju perawat warna putih dan sudah kusam.

Sebenarnya kemunculan suster ngesot di rumah sakit itu bukan mau menakut-nakuti melainkan meminta agar jasadnya dipindahkan ke tempat pemakaman yang lebih layak. Sampai sekarang misteri kemunculan suster ngesot di rumah sakit tersebut masih terdengar dan bikin merinding banyak orang.

 

Share
Lifestyle Update
Five Places to Hunt for Authentic Indonesian Souvenirs

Five Places to Hunt for Authentic Indonesian Souvenirs

The National Museum Exhibits 200 Keris Collections, Celebrating 1...

The event is part of the 19th anniversary of the designation of the Indonesian Keris as a World Cultural Masterpiece by UNESCO, which was announced on November 25, 2005 and then inscribed in UNESCO's Representative List...

Culture Ministry Supports Initiative to Open 17 New Cinemas for...

Minister of Culture Fadli Zon has supported for the launch of 51 new cinemas under the name Sam's Studio, set to begin operations on December 5.

Plataran Komodo Indonesia Named 'Best for Romance' at 2025 Condé...

Plataran Komodo is the only resort in Indonesia to win the award, beating out countries with the best hospitality industries in the world, such as the Maldives, Thailand, Australia, and Japan.

Top 10 Beaches You Can’t Miss in 2024, Indonesia’s Pink Beach Inc...

Indonesia's Pink Beach, also known as Tangsi Beach, has secured the seventh spot on this list. Its striking pink sand makes it a visually stunning destination and a popular spot for photography.

Trending Topic
Popular Post

NewJeans Will Debut at Billboard Music Awards 2023

South Korean girl group NewJeans will perform at the 2023 Billboard Music Awards on November 19.

Golden Disc Awards 2024 Will be Held in Jakarta, Here are The Tic...

The 2024 Golden Disc Awards (GDA) will be held at the Jakarta International Stadium (JIS) on January 6.

PARAMABIRA, BINUS University Choir Wins International Competition...

PARAMABIRA secured victory setting the record for the highest score ever recorded in the Sing'N'Pray Kobe competition.

NewJeans Wins Top Global K-pop Artist Award at 2023 Billboard Mus...

NewJeans also won the new Top Global K-pop Artist Award. They won over Stray Kids, TOMORROW X TOGETHER, TWICE, and Jimin of BTS.

NCT 127 Concert Tickets "NEO CITY: JAKARTA - THE UNITY" On Sale S...

K-Pop boy group NCT 127 will hold a concert titled NCT 127 3RD TOUR "NEO CITY: JAKARTA - THE UNITY", which will be held at Indonesia.