Kenali Jenis Kutil yang Dapat Jadi Ancaman Kesehatan dan Cara Atasinya
SEAToday.com, Jakarta - Kutil yang biasanya berupa benjolan kecil pada kulit seringkali membuat rasa tidak nyaman bahkan bisa sampai menurunkan rasa percaya diri pada seseorang yang memilikinya.
Kutil bisa disebabkan karena Human Papilloma Virus (HPV) menginfeksi kulit sehingga menghasilkan lebih banyak keratin dari yang seharusnya, itulah yang membentuk tekstur kulit baru yang disebut kutil.
Meskipun sebagian besar kasus kutil bisa sembuh tanpa harus menjalani perawatan khusus, waktu untuk menghilangkannya dapat memakan waktu lama hingga bertahun-tahun tergantung jumlah dan dimana kutil tumbuh.
Maka dari itu, dilansir dari Halodoc jika kutil telah menimbulkan gejala lain yang mengganggu maka kutil perlu segera diberi tindakan, 5 tandanya yaitu:
- Pertumbuhan kutil menyebabkan rasa nyeri dan tidak nyaman
- Kutil tumbuh di area wajah
- Bentuk dan warna kutil berubah
- Kutil diduga ada daging yang tumbuh dan mengeluarkan darah
- Kutil tumbuh kembali setelah sembuh hingga pertumbuhannya memicu stres sehingga mengganggu aktivitas sehari-hari
Perlu diingat bahwa kutil dapat menular jika bersentuhan langsung dengan pengidapnya. Namun, tidak semua kasus langsung tertular karena masih tergantung pada sistem kekebalan tubuh seseorang.
Dan jika sudah terkena kutil, maka untuk mengobatinya bisa menggunakan asam salisilat, cryotherapy, kuret, sinar laser, dan electrosurgery. Semua pengobatan kutil juga lebih baik dikonsultasikan terlebih dahulu ke dokter kulit agar dapat ditangani dengan aman.
Penulis: Annisa Salsabilla
Recommended Article
Lifestyle Update
Top 10 Beaches You Can’t Miss in 2024, Indonesia’s Pink Beach Inc...
Indonesia's Pink Beach, also known as Tangsi Beach, has secured the seventh spot on this list. Its striking pink sand makes it a visually stunning destination and a popular spot for photography.
BLACKPINK’s Rosé to Release Highly-Anticipated Single After APT B...
Soloist and member of idol group BLACKPINK, Rose, will release a new single titled “Number One Girl” following the success of the song “APT,” her collaboration with pop star Bruno Mars.
Rescheduled! Super Diva Concert to Light Up January 17, 2024
Originally planned for November 2, 2024, the event has been rescheduled to January 17, 2025, with Erwin Gutawa as the music director and Jay Subyakto as the art director.
BABYMONSTER Announces Their First World Tour, HELLO MONSTERS Star...
BABYMONSTER's world tour will kick off in January 2025 in Seoul, South Korea. This opening concert will be the starting point of their grand journey to greet their fans.
Trending Topic
- # Coldplay Concert
- # Harry Potter
- # IFFI 2023
- # NewJeans
- # PLTS Cirata
Popular Post
NewJeans Will Debut at Billboard Music Awards 2023
South Korean girl group NewJeans will perform at the 2023 Billboard Music Awards on November 19.
Golden Disc Awards 2024 Will be Held in Jakarta, Here are The Tic...
The 2024 Golden Disc Awards (GDA) will be held at the Jakarta International Stadium (JIS) on January 6.
PARAMABIRA, BINUS University Choir Wins International Competition...
PARAMABIRA secured victory setting the record for the highest score ever recorded in the Sing'N'Pray Kobe competition.
NewJeans Wins Top Global K-pop Artist Award at 2023 Billboard Mus...
NewJeans also won the new Top Global K-pop Artist Award. They won over Stray Kids, TOMORROW X TOGETHER, TWICE, and Jimin of BTS.
NCT 127 Concert Tickets "NEO CITY: JAKARTA - THE UNITY" On Sale S...
K-Pop boy group NCT 127 will hold a concert titled NCT 127 3RD TOUR "NEO CITY: JAKARTA - THE UNITY", which will be held at Indonesia.