• Sunday, 24 November 2024

Ketahui Penyebab Bau Mulut dan Cara Mengatasinya

Ketahui Penyebab Bau Mulut dan Cara Mengatasinya
Ilustrasi bau mulut (Shutterstock)

SEAToday.com, Jakarta - Sering kali bau mulut menjadi salah satu hal yang mengganggu aktivitas sehari-hari. Apalagi jika aktivitas yang dilakukan berkaitan dengan berbicara pada banyak orang. Dalam dunia medis, kondisi ini disebut juga dengan halitosis. 

Sejumlah orang juga kerap menggunakan produk pembersih mulut dalam bentuk cairan hingga mengunyah permen karet untuk menghilangkan halitosis. Namun, hal-hal tersebut hanya berdampak sementara sedangkan halitosis akan tetap bertahan.

Simak ulasan mengenai penyebab dan cara mengatasi halitosis dibawah ini.

Halitosis dapat terjadi akibat pola makan yang kurang baik. Makanan yang dimaksud adalah makanan yang rendah karbohidrat, biasanya terjadi saat seseorang sedang mengurangi konsumsi karbohidrat.

Akibat sedikitnya karbohidrat yang dapat dibakar, maka tubuh akan membakar lemak dan proses inilah yang dapat menimbulkan aroma napas yang asam dari mulut.

Selanjutnya adalah makanan dan minuman yang dikonsumsi. Makanan dengan bau yang kuat atau menyengat dapat mempengaruhi bau mulut seseorang. Adapun contoh makanannya adalah buah durian, petai, jengkol, keju, makanan pedas, hingga bawang-bawangan.

Untuk minuman sendiri, konsumsi air putih yang sedikit dapat mempengaruhi bau mulut akibat kurangnya produksi air liur yang selanjutnya mengganggu proses membersihkan mulut dari bakteri dan sisa-sisa makan karena mulut yang kering.

Selain alasan di atas, halitosis juga dapat menyerang karena kondisi kesehatan tertentu. Contoh paling umumnya adalah saat seseorang memiliki riwayat asam lambung atau radang amandel.

Lebih lanjut sinusitis, hingga gangguan hati ataupun ginjal serta diabetes juga dapat mempengaruhi bau mulut.

Cara mengatasinya cukup mudah untuk dilakukan, diantaranya adalah menghindari konsumsi makanan dengan bau yang menyengat, konsisten minum air putih dalam jumlah yang dianjurkan, memperbaiki pola makan kurang sehat, menggunakan obat kumur, hingga flossing gigi (membersihkan sela-sela gigi menggunakan benang khusus). 

Selain itu, pergi ke dokter gigi enam bulan sekali juga bisa menjadi opsi yang baik.Pada kasus yang lebih serius, penyebab dan solusi dapat lebih lanjut dikonsultasikan kepada dokter yang kompeten. 

Penulis: Kalila Untsa

Share
Lifestyle Update
BLACKPINK’s Rosé to Release Highly-Anticipated Single After APT Breakthrough

BLACKPINK’s Rosé to Release Highly-Anticipated Single After APT Breakthrough

Rescheduled! Super Diva Concert to Light Up January 17, 2024

Originally planned for November 2, 2024, the event has been rescheduled to January 17, 2025, with Erwin Gutawa as the music director and Jay Subyakto as the art director.

BABYMONSTER Announces Their First World Tour, HELLO MONSTERS Star...

BABYMONSTER's world tour will kick off in January 2025 in Seoul, South Korea. This opening concert will be the starting point of their grand journey to greet their fans.

National Museum Offers IDR 1,000 Admission on November 10 for Her...

To celebrate the National Heroes Day on Sunday (11/10), the Indonesian Heritage Agency (IHA) is offering free admission for Indonesian veterans and a promo price of IDR 1,000 to visit the National Museum of Indonesia.

The 2nd SEA Today Golf Day Returns On November 9, 2024 With A Fre...

By bringing the "green" back to the golf course, the 2nd SEA TODAY Golf Day promises to offer a tournament with a unique and valuable experience.

Trending Topic
Popular Post

NewJeans Will Debut at Billboard Music Awards 2023

South Korean girl group NewJeans will perform at the 2023 Billboard Music Awards on November 19.

Golden Disc Awards 2024 Will be Held in Jakarta, Here are The Tic...

The 2024 Golden Disc Awards (GDA) will be held at the Jakarta International Stadium (JIS) on January 6.

PARAMABIRA, BINUS University Choir Wins International Competition...

PARAMABIRA secured victory setting the record for the highest score ever recorded in the Sing'N'Pray Kobe competition.

NewJeans Wins Top Global K-pop Artist Award at 2023 Billboard Mus...

NewJeans also won the new Top Global K-pop Artist Award. They won over Stray Kids, TOMORROW X TOGETHER, TWICE, and Jimin of BTS.

NCT 127 Concert Tickets "NEO CITY: JAKARTA - THE UNITY" On Sale S...

K-Pop boy group NCT 127 will hold a concert titled NCT 127 3RD TOUR "NEO CITY: JAKARTA - THE UNITY", which will be held at Indonesia.

LOCAL PALETTE
BEGINI CARANYA PERGI KE SUKU PEDALAMAN MENTAWAI - PART 1