• Thursday, 23 January 2025

Rekomendasi Film Disney untuk Akhir Pekan

Rekomendasi Film Disney untuk Akhir Pekan
Cuplikan adegan "Inside Out". (dok: Disney+ Hotstar)

SEAToday.com, Jakarta - Menonton film favorit menjadi pilihan yang menarik untuk mengisi waktu di akhir pekan.

Disney memiliki beberapa judul yang cocok menjadi tontonan untuk dinikmati pada akhir pekan, mulai dari film box office hingga serial pemenang penghargaan.

Berikut beberapa rekomendasi film Disney yang untuk mengisi waktu di akhir pekan.

1. Star Wars: The Acolyte

Serial terbaru dari universe Star Wars yang diproduksi oleh Lucasfilm ini menghadirkan kisah penuh aksi, di mana seorang Jedi Master yang dihormati harus berhadapan dengan sosok petarung dari masa lalunya.

Serial ini dibintangi oleh pemenang piala Golden Globe Awards untuk kategori Best Television Actor–Drama Series Lee Jung-jae yang berperan sebagai Master Sol, pusat dari konflik cerita serial ini.

Dibuat oleh Leslye Headland berdasarkan Star Wars karya George Lucas, film ini juga dibintangi oleh Amandla Stenberg, Manny Jacinto, Dafne Keen, Charlie Barnett, Jodie Turner-Smith, dan masih banyak lagi.

2. The Bear

Serial produksi FX ini kembali hadir dengan musim ketiga. Film ini melanjutkan kisah perjalanan seorang koki muda bernama Carmen Berzatto, yang telah sukses bekerja di restoran fine dining.

Namun, dia terpaksa kembali ke rumah untuk mengelola toko sandwich keluarganya, Original Beef of Chicagoland, setelah kematian anggota keluarganya yang memilukan.

Serial “The Bear” diperankan oleh aktor pemenang Golden Globe Awards Jeremy Allen White dan Ayo Edebiri, bersama Ebon Moss-Bachrach, Abby Elliott, Lionel Boyce, serta lainnya.

The Bear sendiri telah meraih berbagai penghargaan dan nominasi di ajang internasional, termasuk 10 kemenangan di ajang Primetime Emmy Awards ke-75 dan 3 kemenangan di Golden Globe Awards 2024.

3. Inside Out

Inside Out bercerita tentang lima emosi yang dimiliki oleh seorang gadis bernama Riley, yaitu Joy, Sadness, Anger, Disgust, dan Fear. Riley yang kesulitan beradaptasi dengan kehidupan barunya, sering merasa sedih dan tidak bisa mengontrol emosinya sendiri.

Film ini pun dibintangi oleh Kaitlyn Dias, Amy Poehler, Mindy Kaling, Bill Hader, Phyllis Smith, dan Lewis Black.

Disney and Pixar’s “Inside Out” ini juga telah memenangkan penghargaan di Academy Awards, Golden Globe Awards, dan Critics’ Choice Award pada tahun 2016.

Tiga tontonan tersebut bisa disaksikan di platform Disney+ Hotstar yang bisa diunduh di perangkat Android dan iOS atau melalui situs web www.DisneyPlusHotstar.id.

Share
Explore Nusantara
Sumba Crowned Asia’s Top Travel Destination for 2025 by Time Out

Sumba Crowned Asia’s Top Travel Destination for 2025 by Time Out

How to Get to Ragunan Zoo Using KRL, Transjakarta, and LRT

Ragunan Zoo is one of the most visited tourist destinations in Jakarta.

Exploring the Harmonious Culture of the Mentawai Tribe: The Oldes...

Known for its rich culture and unique traditions, one of the most interesting things about the Mentawai tribe is their traditional tattoo art, called TikTik.

Mount Semeru Shuts Down for Climbers Until January 16

The Bromo Tengger Semeru National Park (TNBTS) decided to temporarily close the Mount Semeru climbing route on January 2-16, 2025.

KAI Wisata Introduces Panoramic Train on Mutiara Timur Route

Starting December 24, 2024, PT Kereta Api Pariwisata (KAI Wisata) launches the Panoramic Train as part of the Mutiara Timur service.

Trending Topic
Popular Post

NewJeans Will Debut at Billboard Music Awards 2023

South Korean girl group NewJeans will perform at the 2023 Billboard Music Awards on November 19.

Golden Disc Awards 2024 Will be Held in Jakarta, Here are The Tic...

The 2024 Golden Disc Awards (GDA) will be held at the Jakarta International Stadium (JIS) on January 6.

PARAMABIRA, BINUS University Choir Wins International Competition...

PARAMABIRA secured victory setting the record for the highest score ever recorded in the Sing'N'Pray Kobe competition.

NewJeans Wins Top Global K-pop Artist Award at 2023 Billboard Mus...

NewJeans also won the new Top Global K-pop Artist Award. They won over Stray Kids, TOMORROW X TOGETHER, TWICE, and Jimin of BTS.

NCT 127 Concert Tickets "NEO CITY: JAKARTA - THE UNITY" On Sale S...

K-Pop boy group NCT 127 will hold a concert titled NCT 127 3RD TOUR "NEO CITY: JAKARTA - THE UNITY", which will be held at Indonesia.

Wonderful Indonesia
Mount Rinjani to Implement Zero Waste Policy Starting April 2025

Mount Rinjani to Implement Zero Waste Policy Starting April 2025

Plataran Komodo Indonesia Named 'Best for Romance' at 2025 Condé...

Plataran Komodo is the only resort in Indonesia to win the award, beating out countries with the best hospitality industries in the world, such as the Maldives, Thailand, Australia, and Japan.

Top 10 Beaches You Can’t Miss in 2024, Indonesia’s Pink Beach Inc...

Indonesia's Pink Beach, also known as Tangsi Beach, has secured the seventh spot on this list. Its striking pink sand makes it a visually stunning destination and a popular spot for photography.

Nusantara Becomes Tourist Hotspot, Attracting 5,000 Daily Visitor...

The Nusantara Capital Authority (OIKN) has reported that the Nusantara Capital City in East Kalimantan is currently attracting up to 5,000 visitors daily.

National Museum Offers IDR 1,000 Admission on November 10 for Her...

To celebrate the National Heroes Day on Sunday (11/10), the Indonesian Heritage Agency (IHA) is offering free admission for Indonesian veterans and a promo price of IDR 1,000 to visit the National Museum of Indonesia.