• Sunday, 24 November 2024

Bayi Kuda Nil Moo Deng Ramal Hasil Pilpres AS, Trump atau Harris?

Bayi Kuda Nil Moo Deng Ramal Hasil Pilpres AS, Trump atau Harris?
Bayi Kuda Nil Moo Deng Ramal Hasil Pilpres AS, Trump atau Harris? (dok. X/KhaokheowZoo)

SEAToday.com, Jakarta - Momen Pemilihan Presiden Amerika Serikat (Pilpres AS) 2024 menghadirkan beragam cerita. Salah satunya datang dari bayi kuda nil viral, Moo Deng yang kembali menjadi sorotan di jagat maya.

Bayi kuda nil kerdil di Kebun Binatang Terbuka Khao Kheow di Thailand ini meramal sosok yang akan memenangkan Pilpres AS. Aksi gemasnya diabadikan melalui sebuah video yang diunggah kebun binatang tersebut di akun X.

Dilansir dari Independent, dalam video yang dilaporkan direkam pada Senin, 4 November 2024 itu, penjaga kebun binatang menawarkan dua buah kepada Moo Deng. Satu buah diukir dengan aksara Thai dengan nama kandidat dari Partai Republik, Donald Trump, dan yang lainnya dengan nama kandidar dari Partai Demokrat, Kamala Harris.

Video tersebut kemudian menampilkan Moo Deng memakan kue buah bertuliskan Trump, sementara kuda nil yang lebih besar di kandang Moo Deng melahap buah yang bertuliskan Harris.

Sebelumnya, Moo Deng, yang diterjemahkan sebagai "babi goyang", menyita atensi warganet hingga wisatawan dari seluruh dunia.

Dilansir dari BBC, Moo Deng juga sukses menarik banyak pengunjung di kebun binatang di dekat kota Pattaya. Jumlah pengunjung meningkat dua kali lipat sejak kelahirannya di Juli, menurut Kebun Binatang Terbuka Khao Kheow.

Share
Lifestyle Update
BLACKPINK’s Rosé to Release Highly-Anticipated Single After APT Breakthrough

BLACKPINK’s Rosé to Release Highly-Anticipated Single After APT Breakthrough

Rescheduled! Super Diva Concert to Light Up January 17, 2024

Originally planned for November 2, 2024, the event has been rescheduled to January 17, 2025, with Erwin Gutawa as the music director and Jay Subyakto as the art director.

BABYMONSTER Announces Their First World Tour, HELLO MONSTERS Star...

BABYMONSTER's world tour will kick off in January 2025 in Seoul, South Korea. This opening concert will be the starting point of their grand journey to greet their fans.

National Museum Offers IDR 1,000 Admission on November 10 for Her...

To celebrate the National Heroes Day on Sunday (11/10), the Indonesian Heritage Agency (IHA) is offering free admission for Indonesian veterans and a promo price of IDR 1,000 to visit the National Museum of Indonesia.

The 2nd SEA Today Golf Day Returns On November 9, 2024 With A Fre...

By bringing the "green" back to the golf course, the 2nd SEA TODAY Golf Day promises to offer a tournament with a unique and valuable experience.

Trending Topic
Popular Post

NewJeans Will Debut at Billboard Music Awards 2023

South Korean girl group NewJeans will perform at the 2023 Billboard Music Awards on November 19.

Golden Disc Awards 2024 Will be Held in Jakarta, Here are The Tic...

The 2024 Golden Disc Awards (GDA) will be held at the Jakarta International Stadium (JIS) on January 6.

PARAMABIRA, BINUS University Choir Wins International Competition...

PARAMABIRA secured victory setting the record for the highest score ever recorded in the Sing'N'Pray Kobe competition.

NewJeans Wins Top Global K-pop Artist Award at 2023 Billboard Mus...

NewJeans also won the new Top Global K-pop Artist Award. They won over Stray Kids, TOMORROW X TOGETHER, TWICE, and Jimin of BTS.

NCT 127 Concert Tickets "NEO CITY: JAKARTA - THE UNITY" On Sale S...

K-Pop boy group NCT 127 will hold a concert titled NCT 127 3RD TOUR "NEO CITY: JAKARTA - THE UNITY", which will be held at Indonesia.

LOCAL PALETTE
BEGINI CARANYA PERGI KE SUKU PEDALAMAN MENTAWAI - PART 1