• Saturday, 23 November 2024

Mengenal Nunuk Nuraini, Peracik Bumbu Indomie

Mengenal Nunuk Nuraini, Peracik Bumbu Indomie
Nunuk Nuraini, Peracik Bumbu Indomie. (dok. Twitter/lailadimyati)

SEAToday.com, Jakarta - Lidah masyarakat Indonesia umumnya sudah akrab dengan cita rasa mi instan Indomie yang khas dan punya beragam rasa. Di balik suguhan tersebut, ada peran besar Nunuk Nuraini, sang peracik bumbu Indomie.

Nunuk merupakan lulusan program studi Teknologi Pangan, Fakultas Teknologi Industri Pertania (FTIP), Universitas Padjajaran. Ia pun bergabung dengan Indofood dan bertugas untuk meracik ragam bumbu mi instan.

Karya Nunuk yang populer adalah mie Indomie goreng. Nunuk bertugas sebagai Flavor Development Manager Indofood selama hampir tiga dekade.

Ia mengembahkan rasa mi goreng pada era 80-an yang jadi mi "kering" pertama. Ia mencipta rasa ini dari bahan-bahan tradisional.

Selain mi goreng, ia juga menciptakan rasa lainnya, mulai dari kari ayam, cabai hijau, hingga soto. Selain bumbu Indomie, Nunuk juga pencipta rasa original mie Sarimie dan Supermie.

Ia juga salah seorang yang ada di balik kesuksesan Indomie. Nama Indomie semakin melesat usai Lucas Kwan Peterson, kolumnis makanan di Los Angeles Times (LA Times) merilis daftar Instant Ramen Power Ranking, yakni daftar ramen instan paling 'kuat' dan nikmat.

Daftar tersebut disusun usai dirinya mencicipi 31 produk ramen instan yang cukup terkenal di Amerika Serikat. Peringkat satu ramen paling enak dan berpengaruh jatuh kepada Indomie Goreng Jumbo rasa Barbeque Chicken.

Nunuk Nuraini meninggal dunia pada 27 Januari 2021. Namun, penyebab meninggalnya tidak diketahui.

Ungkapan duka hingga penghormatan mengalir di jagat maya saat kepergiannya. Walau telah tiada, racikan dan karyanya akan terus dikenang pecinta Indomie.

Share
Lifestyle Update
BLACKPINK’s Rosé to Release Highly-Anticipated Single After APT Breakthrough

BLACKPINK’s Rosé to Release Highly-Anticipated Single After APT Breakthrough

Rescheduled! Super Diva Concert to Light Up January 17, 2024

Originally planned for November 2, 2024, the event has been rescheduled to January 17, 2025, with Erwin Gutawa as the music director and Jay Subyakto as the art director.

BABYMONSTER Announces Their First World Tour, HELLO MONSTERS Star...

BABYMONSTER's world tour will kick off in January 2025 in Seoul, South Korea. This opening concert will be the starting point of their grand journey to greet their fans.

National Museum Offers IDR 1,000 Admission on November 10 for Her...

To celebrate the National Heroes Day on Sunday (11/10), the Indonesian Heritage Agency (IHA) is offering free admission for Indonesian veterans and a promo price of IDR 1,000 to visit the National Museum of Indonesia.

The 2nd SEA Today Golf Day Returns On November 9, 2024 With A Fre...

By bringing the "green" back to the golf course, the 2nd SEA TODAY Golf Day promises to offer a tournament with a unique and valuable experience.

Trending Topic
Popular Post

NewJeans Will Debut at Billboard Music Awards 2023

South Korean girl group NewJeans will perform at the 2023 Billboard Music Awards on November 19.

Golden Disc Awards 2024 Will be Held in Jakarta, Here are The Tic...

The 2024 Golden Disc Awards (GDA) will be held at the Jakarta International Stadium (JIS) on January 6.

PARAMABIRA, BINUS University Choir Wins International Competition...

PARAMABIRA secured victory setting the record for the highest score ever recorded in the Sing'N'Pray Kobe competition.

NewJeans Wins Top Global K-pop Artist Award at 2023 Billboard Mus...

NewJeans also won the new Top Global K-pop Artist Award. They won over Stray Kids, TOMORROW X TOGETHER, TWICE, and Jimin of BTS.

NCT 127 Concert Tickets "NEO CITY: JAKARTA - THE UNITY" On Sale S...

K-Pop boy group NCT 127 will hold a concert titled NCT 127 3RD TOUR "NEO CITY: JAKARTA - THE UNITY", which will be held at Indonesia.

LOCAL PALETTE
BEGINI CARANYA PERGI KE SUKU PEDALAMAN MENTAWAI - PART 1