• Sunday, 24 November 2024

Kisah Dibalik Lagu Wind Of Change Milik Scorpions: Tembang yang Menenangkan Pasca Tembok Berlin Runtuh

Kisah Dibalik Lagu Wind Of Change Milik Scorpions:  Tembang yang Menenangkan Pasca Tembok Berlin Runtuh
Grup band Scorpions yang mempopulerkan lagu Wind of Change (Sumber Foto: Instagram @scorpions)

 SEAToday.com, Berlin – Musik dan politik adalah dua unsur dalam kehidupan yang tak bisa terpisahkan. Salah satunya adalah lagu milik band rock asal Jerman, Scorpions yang merilis lagu “Wind Of Change”,  terinspirasi dari gejolak perang dingin Blok Barat dan Blok Timur hingga runtuhnya Tembok Berlin.

Adalah vokalis Scorpions Klaus Meine si pencipta lagu yang mulai merasakan adanya perubahan ketika ia bersama bandnya tampil di sebuah acara musik di Uni Soviet pada Agustus 1989. Kala itu kekuatan reformasi GPD (Glasnots, Perestrioka, Demokrativa) sedang populer di negara yang kini dikenal dengan Rusia.

Scorpions yang berasal dari Jerman mendapat kesempatan tampil di Moscow Music Peace Festival. Padahal tak banyak band dari Eropa Barat boleh manggung di Uni Soviet. Meine pun tertarik untuk mengangkat adanya perubahan politik dunia menjelang tahun 1990.

Puncaknya adalah peristiwa runtuhnya Tembok Berlin yang memisahkan Jerman Barat dan Jerman Timur. Menandakan berakhirnya juga kekuasaan komunis di Eropa Timur yang dipimpin oleh Uni Soviet, perlahan kekuatannya melemah hingga mengalami perpecahan dan terbentuk banyak negara baru.

Lagu “Wind Of Change” Scorpions ditulis dengan lirik yang meneduhkan. Adanya harapan dan perubahan dunia menjadi lebih baik. Tembang yang menenangkan banyak orang saat mendengarkan. Belum lagi ada siulan di awal lagu seperti intro yang langsung membuat mata terbuka diiringi petikan gitar.

“Wind Of Change” menjadi salah satu lagu di album Crazy World. Scorpions yang dikenal sebagai band rock menyajikan musik berbeda di “Wind of Change” yang terdengar seperti pop balada.

Album ini bisa dibilang menjadi salah satu album tersukses Scorpions karena terjual sekitar 14 juta kaset pada waktu itu. Pesan dalam “Wind Of Change” langsung mengena di hati penduduk dunia bahwa jurang perbedaan mulai dihapuskan, saatnya berubah dan bergandengan tangan bersama.

Karena Uni Soviet tak bisa dipisahkan dalam penciptaan lagu “Wind Of Change”, Scorpions akhirnya memutuskan untuk memberikan sumbangan hasil rekaman lagu kepada Mikhail Gorbachev, pemimpin terakhir Uni Soviet. Seperti apa lirik lagu “Wind Of Change”?

 

I follow the Moskva

Down to Gorky Park

Listening to the wind of change

An August summer night

Soldiers passing by

Listening to the wind of change

 

The world closing in

Did you ever think

That we could be so close,like brothers

The future's in the air

I can feel it everywhere

Blowing with the wind of change

 

Take me to the magic of the moment

On a glory night

Where the children of tomorrow dream away

In the wind of change

 

Walking down the street

Distant memories

Are buried in the past forever

 

I fallow the Moskva

Down to Gorky Park

Listening to the wind of change

 

Take me to the magic of the moment

On a glory night

Where the children of tomorrow share their dreams

With you and me

 

Take me to the magic of the moment

On a glory night

Where the children of tomorrow dream away

In the wind of change

 

The wind of change blows straight

Into the face of time

Like a stormwind that will ring

The freedom bell for peace of mind

Let your balalaika sing

What my guitar wants to say

 

Take me to the magic of the moment

On a glory night

Where the children of tomorrow share their dreams

With you and me

 

Take me to the magic of the moment

On a glory night

Where the children of tomorrow dream away

In the wind of change.

 

 

Share
Lifestyle Update
BLACKPINK’s Rosé to Release Highly-Anticipated Single After APT Breakthrough

BLACKPINK’s Rosé to Release Highly-Anticipated Single After APT Breakthrough

Rescheduled! Super Diva Concert to Light Up January 17, 2024

Originally planned for November 2, 2024, the event has been rescheduled to January 17, 2025, with Erwin Gutawa as the music director and Jay Subyakto as the art director.

BABYMONSTER Announces Their First World Tour, HELLO MONSTERS Star...

BABYMONSTER's world tour will kick off in January 2025 in Seoul, South Korea. This opening concert will be the starting point of their grand journey to greet their fans.

National Museum Offers IDR 1,000 Admission on November 10 for Her...

To celebrate the National Heroes Day on Sunday (11/10), the Indonesian Heritage Agency (IHA) is offering free admission for Indonesian veterans and a promo price of IDR 1,000 to visit the National Museum of Indonesia.

The 2nd SEA Today Golf Day Returns On November 9, 2024 With A Fre...

By bringing the "green" back to the golf course, the 2nd SEA TODAY Golf Day promises to offer a tournament with a unique and valuable experience.

Trending Topic
Popular Post

NewJeans Will Debut at Billboard Music Awards 2023

South Korean girl group NewJeans will perform at the 2023 Billboard Music Awards on November 19.

Golden Disc Awards 2024 Will be Held in Jakarta, Here are The Tic...

The 2024 Golden Disc Awards (GDA) will be held at the Jakarta International Stadium (JIS) on January 6.

PARAMABIRA, BINUS University Choir Wins International Competition...

PARAMABIRA secured victory setting the record for the highest score ever recorded in the Sing'N'Pray Kobe competition.

NewJeans Wins Top Global K-pop Artist Award at 2023 Billboard Mus...

NewJeans also won the new Top Global K-pop Artist Award. They won over Stray Kids, TOMORROW X TOGETHER, TWICE, and Jimin of BTS.

NCT 127 Concert Tickets "NEO CITY: JAKARTA - THE UNITY" On Sale S...

K-Pop boy group NCT 127 will hold a concert titled NCT 127 3RD TOUR "NEO CITY: JAKARTA - THE UNITY", which will be held at Indonesia.

LOCAL PALETTE
BEGINI CARANYA PERGI KE SUKU PEDALAMAN MENTAWAI - PART 1