SEAToday.com, Jakarta - Indonesia yang kaya akan berbagai kuliner yang memiliki cita rasa yang khas, membuat berbagai makanan dari beragam daerah dikenal hingga kelas dunia bahkan diakui dalam warisan budaya dunia oleh UNESCO.
Berikut 5 makanan asli Indonesia yang mendunia:
1. Rendang
Cita rasanya yang khas dengan berbagai bumbu rempah yang sangat khas membuat masakan khas Minang ini pernah menjadi makanan paling lezat nomor satu di dunia.
Makanan yang terbuat dari daging sapi ini membutuhkan proses yang lama dalam pembuatannya. Daging dan kuah santan tersebut dicampur dengan rempah-rempah dan dimasak dengan api kecil hingga mengering.
2. Nasi Goreng
Nasi goreng kerap menjadi makanan favorite beberapa artis dunia yang datang ke Indonesia, salah satunya artis K-Pop. Nasi goreng di Indonesia sendiri memang memiliki cita rasa yang khas dan unik.
Terdapat berbagai jenis olahan nasi goreng seperti nasi goreng jawa, nasi goreng petai, nasi goreng ikan asin, nasi goreng kambing.
3. Rawon
Makanan asli Surabaya, Jawa Timur ini masuk dalam daftar sup terenak di dunia versi TasteAtlas.
Rawon merupakan olahan daging yang direbus ke dalam kuah yang berwarna hitam. Kuah hitam tersebut terbuat dari rempah keluak yang ditambah dengan jeruk, serai, cabe dan cabai.
4. Pempek
Pempek masuk dalam daftar Makanan Seafood Terenak di Dunia versi TasteAtlas dengan posisi pertama.
Makanan asli Palembang, Sumatera Selatan ini memiliki bahan dasar yang terbuat dari daging ikan yang digiling dan dicampur dengan tepung tapioka.
Katanya pempek ini tercipta ketika seorang warga Palembang kuno yang bosan dengan ikan goreng atau ikan bakar tradisional.
5. Lumpia
Jajanan khas Semarang, Jawa Tengah ini sudah diakui sebagai warisan budaya Indonesia oleh UNESCO sejak 2014.
Lumpia adalah jajanan yang didalamnya terdapat berbagai varian isi seperti sayur-sayuran dan daging. Di kota asalnya, lumpia yang terkenal yaitu lumpia isi rebung atau bambu muda yang padat.
Recommended Article
Lifestyle Update
Justin Bieber Unveils Heartwarming First Family Photo with Baby
Justin Bieber and Hailey Bieber joyfully celebrated their first Halloween with their son, Jack Blues!
Jumanji 3 to be Released in December 2026
Jumanji 3 is scheduled to be released on December 11, 2026.
Gayo Arabica Tops Best Asian Beans List from TasteAtlas
Aceh's Gayo Arabica coffee has secured the first spot of the top three Asian coffee beans according to TasteAtlas, Wednesday (10/16).
Mobile Legends to Return to 2025 SEA Games
Mobile Legends: Bang-Bang (MLBB) will be one of the tournaments contested at the Thailand SEA Games 2025.
Trending Topic
- # Coldplay Concert
- # Harry Potter
- # IFFI 2023
- # NewJeans
- # PLTS Cirata
Popular Post
NewJeans Will Debut at Billboard Music Awards 2023
South Korean girl group NewJeans will perform at the 2023 Billboard Music Awards on November 19.
Golden Disc Awards 2024 Will be Held in Jakarta, Here are The Tic...
The 2024 Golden Disc Awards (GDA) will be held at the Jakarta International Stadium (JIS) on January 6.
PARAMABIRA, BINUS University Choir Wins International Competition...
PARAMABIRA secured victory setting the record for the highest score ever recorded in the Sing'N'Pray Kobe competition.
NewJeans Wins Top Global K-pop Artist Award at 2023 Billboard Mus...
NewJeans also won the new Top Global K-pop Artist Award. They won over Stray Kids, TOMORROW X TOGETHER, TWICE, and Jimin of BTS.
NCT 127 Concert Tickets "NEO CITY: JAKARTA - THE UNITY" On Sale S...
K-Pop boy group NCT 127 will hold a concert titled NCT 127 3RD TOUR "NEO CITY: JAKARTA - THE UNITY", which will be held at Indonesia.