• Tuesday, 19 November 2024

Daftar Paspor Terkuat di Dunia 2024, Indonesia Nomor Berapa?

Daftar Paspor Terkuat di Dunia 2024, Indonesia Nomor Berapa?
Ilustrasi Paspor. (Photo by Blake Guidry on Unsplash)

SEAToday.com, Jakarta - Paspor Singapura kembali menyabet gelar sebagai paspor terkuat di dunia 2024. Pemegang dokumen perjalanan dari Negeri Singa ini dapat ke 195 destinasi seantero jagat tanpa visa.

Daftar paspor terkuat di dunia 2024 dirilis dalam The Henley Passport Index oleh Henley & Partners. Dilansir dari laman resminya, selama 19 tahun terakhir, Henley Passport Index adalah satu-satunya indeks yang didasarkan pada data eksklusif dari Otoritas Transportasi Udara Internasional (IATA). Indeks ini mencakup 199 paspor yang berbeda dan 227 tujuan perjalanan yang berbeda.

Setelah Singapura, menyusul paspor Jepang, Jerman, Prancis, Italia, dan Spanyol, yang secara bersama-sama menduduki peringkat kedua. Warga dari negara-negara tersebut dapat menikmati perjalanan bebas visa ke 192 destinasi.

Paspor berikutnya yang mendekati keunggulan global Singapura adalah paspor Jepang, Jerman, Prancis, Italia, dan Spanyol, yang secara bersama-sama menduduki peringkat kedua dan warga negaranya dapat menikmati perjalanan bebas visa ke 192 destinasi.

Kemudian di peringkat ketiga, ada Korea Selatan, Swedia, Finlandia, Austria, Austria, Irlandia, Luksemburg, dan Belanda, yang semuanya memiliki keistimewaan perjalanan tanpa visa ke 191 destinasi.

Lantas, bagaimana dengan paspor Indonesia? Merujuk pada daftar Henley Passport Index 2024 July Global Ranking, paspor Indonesia berada pada posisi ke-65 dengan bebas visa ke 76 negara.

Daftar Paspor Terkuat di Dunia 2024:

  1. Singapura (195 destinasi)
  2. Prancis, Jerman, Italia, Jepang, Spanyol (192 destinasi)
  3. Austria, Finlandia, Irlandia, Luksemburg, Belanda, Korea Selatan, Swedia (191 destinasi)
  4. Belgia, Denmark, Selandia Baru, Norwegia, Swiss, Inggris (190 destinasi)
  5. Australia, Portugal (189 destinasi)
  6. Yunani, Polandia (188 destinasi)
  7. Kanada, Ceko, Hungaria, Malta (187 destinasi)
  8. Amerika Serikat (186 destinasi)
  9. Estonia, Lituania, Uni Emirat Arab (185 destinasi)
  10. Islandia, Latvia, Slovakia, Slovenia (184 destinasi)
Share
Lifestyle Update
BABYMONSTER Announces Their First World Tour, HELLO MONSTERS Starting January 2025

BABYMONSTER Announces Their First World Tour, HELLO MONSTERS Starting January 2025

National Museum Offers IDR 1,000 Admission on November 10 for Her...

To celebrate the National Heroes Day on Sunday (11/10), the Indonesian Heritage Agency (IHA) is offering free admission for Indonesian veterans and a promo price of IDR 1,000 to visit the National Museum of Indonesia.

The 2nd SEA Today Golf Day Returns On November 9, 2024 With A Fre...

By bringing the "green" back to the golf course, the 2nd SEA TODAY Golf Day promises to offer a tournament with a unique and valuable experience.

G-DRAGON Receives Global Acclaim for Collaborating with Palestini...

G-DRAGON has released his first single in seven years, titled POWER, on October 31. His return after a hiatus has been met with enthusiasm from fans.

Justin Bieber Unveils Heartwarming First Family Photo with Baby

Justin Bieber and Hailey Bieber joyfully celebrated their first Halloween with their son, Jack Blues!

Trending Topic
Popular Post

NewJeans Will Debut at Billboard Music Awards 2023

South Korean girl group NewJeans will perform at the 2023 Billboard Music Awards on November 19.

Golden Disc Awards 2024 Will be Held in Jakarta, Here are The Tic...

The 2024 Golden Disc Awards (GDA) will be held at the Jakarta International Stadium (JIS) on January 6.

PARAMABIRA, BINUS University Choir Wins International Competition...

PARAMABIRA secured victory setting the record for the highest score ever recorded in the Sing'N'Pray Kobe competition.

NewJeans Wins Top Global K-pop Artist Award at 2023 Billboard Mus...

NewJeans also won the new Top Global K-pop Artist Award. They won over Stray Kids, TOMORROW X TOGETHER, TWICE, and Jimin of BTS.

NCT 127 Concert Tickets "NEO CITY: JAKARTA - THE UNITY" On Sale S...

K-Pop boy group NCT 127 will hold a concert titled NCT 127 3RD TOUR "NEO CITY: JAKARTA - THE UNITY", which will be held at Indonesia.

LOCAL PALETTE
BEGINI CARANYA PERGI KE SUKU PEDALAMAN MENTAWAI - PART 1