• Jumat, 09 Mei 2025

Perankan Harry, Ron, atau Hermione dalam Serial Baru Harry Potter dari HBO

Perankan Harry, Ron, atau Hermione dalam Serial Baru Harry Potter dari HBO
Daniel Radcliffe, Emma Watson, dan Rupert Grint (Sumber: X @wizardingworld)

SEAToday.com, Jakarta-HBO tengah mencari pemeran Harry, Ron, dan Hermione dalam serial televisi “Harry Potter” yang akan mereka produksi.

Anak-anak berusia 9-11 tahun per April 2025 yang tinggal di Inggris Raya dan Irlandia dipersilakan untuk mengikuti casting. Lebih lanjut, casting tersebut terbuka untuk anak dari semua ras dan identitas gender, serta bagi mereka yang menyandang disabilitas.

Para calon pemeran diminta memberikan dua klip pendek, yang pertama berisi mereka membaca sebuah puisi atau cerita yang tidak berhubungan dengan Harry Potter selama maksimal 30 detik, dan yang kedua berisi mereka memperkenalkan diri selama maksimal 1 menit.

Proses syuting akan diadakan di Inggris Raya selama 2025-2026, dan serialnya ditargetkan akan dirilis pada 2026.

Share
Rasa Nusantara
5 Kue Kering Khas Lebaran di Indonesia

5 Kue Kering Khas Lebaran di Indonesia

5 Makanan Khas Lebaran dari Berbagai Daerah di Indonesia

Berikut makanan khas Lebaran dari berbagai daerah di Indonesia.

Rekomendasi Jajanan Kuliner Terbaik di Indonesia

Berikut rekomendasi jajanan kuliner terbaik Indonesia.

Soda Gembira Masuk Daftar 10 Besar Minuman Asia Tenggara versi Ta...

Dua minuman Indonesia berhasil masuk daftar 10 besar minuman Asia Tenggara (Top 68 Southeast Asian Beverages) versi TasteAtlas.

Fakta Unik Bika Ambon: Kue Khas Medan yang Namanya Bikin Bingung

Bika Ambon adalah salah satu kuliner khas Indonesia yang namanya sering membuat orang penasaran. Akhir-akhir ini, kue Bika Ambon ramai dibahas di media sosial dan menjadi trend yang bikin penasaran.

Trending Topik
Berita Terpopuler

Kusni Kasdut dan Robin Hood: Kisah Kelam Pejuang Kemerdekaan Jadi...

Indonesia juga mengenal orang baik jadi jahat. Kusni Kasdut, namanya. Kusni Kasdut awalnya pejuang kemerdekaan yang berubah jadi penjahat yang paling dicari.

Tradisi Unik Suku Toraja, Menikah dan Hidup Bersama Jenazah

Tradisi Unik Suku Toraja, Menikah dan Hidup Bersama Jenazah

Sejarah Blok M: Perjalanan Panjang Hadirkan Pusat Nongkrong Anak...

popularitas Blok M sebagai tempat nongkrong anak muda lintas generasi tak dibangun dalam waktu singkat. Ada jejak penjajah Belanda dan Ali Sadikin di dalamnya.

Penyanyi Era 70-an Dina Mariana Meninggal Dunia

Penyanyi era 70-an Dina Mariana meninggal dunia pada Minggu, 3 November 2024. Dina mengembuskan napas terakhir di usia 59 tahun.