• Selasa, 12 November 2024

Tiga Film Pendek Indonesia Tayang Perdana di Europe on Screen 2024

Tiga Film Pendek Indonesia Tayang Perdana di Europe on Screen 2024
Tiga Film Pendek Indonesia Tayang Perdana di Europe on Screen 2024. (Foto: ANTARA)

SEAToday.com, Jakarta - Tiga film pendek karya sineas Indonesia diputarkan perdana pada festival film Europe on Screen (EoS) 2024, Minggu (9/6). Ketiga film tersebut adalah "Tinah Buys Cigarette" karya Gugun Arief dari Banyuwangi, "Firman Firman" karya Kurnia Alexander dari Jakarta, dan "How to be a Man" karya William K dari Tangerang.

Tiga film ini merupakan pemenang dari ajang Short Film Pitching Project (SFPP) di EoS pada 2023 lalu. Ajang ini memiliki 171 ide cerita yang didaftarkan. Pemenang terpilih mendapatkan antara lain total dana produksi parsial sebesar 108,5 juta rupiah, fasilitas audio pasca produksi, dan kelas produksi film.

Wakil Kepala Delegasi Uni Eropa untuk Indonesia Stéphane Mechati menyebutkan bahwa ajang ini diharapkan dapat membantu sineas untuk memproduksi film mereka. Ajang ini juga menjadi jembatan mereka dengan sosok profesional di industri film baik Indonesia maupun Eropa.

Setelah penayangannya di EoS, ketiga film ini juga akan ditayangkan di sejumlah acara di Indonesia, antara lain IFI Yogyakarta dan Kineforum.

Share
Lifestyle
Sunway Medical Centre Penang Jadi RS Pertama di Penang yang Terima QRIS sebagai Metode Pembayaran

Sunway Medical Centre Penang Jadi RS Pertama di Penang yang Terima QRIS sebagai Metode Pembayaran

Fakta Unik: Mengapa Lampu Lalu Lintas Berwarna Merah, Kuning, dan...

Lampu lalu lintas memiliki sederet fungsi, mulai dari menjaga lalu lintas yang aman dan teratur hingga menjaga keselamatan kendaraan juga pejalan kaki. Lampu lalu lintas terdiri dari tiga warna, yakni merah, kuning, hija...

5 Aktivitas Seru yang Bisa Dilakukan di Gunung Fuji saat Musim Di...

Gunung Fuji menjadi destinasi wisata yang diincar wisatawan ketika ke Jepang. Berikut aktivitas yang bisa dilakukan di sekitar Gunung Fuji ketika musim dingin.

Konser Dua Lipa Batal, Ini Cara Refund Tiketnya

Berikut adalah cara refund tiket konser Dua Lipa bertajuk "Radical Optimism in Jakarta" yang batal digelar.

Tiket Masuk Museum Nasional Hanya Rp1.000 di Hari Pahlawan

Tiket masuk Museum Nasional Indonesia, Jakarta hanya Rp1.000 untuk semua kategori pada Hari Pahlawan 10 November.

Berita Terpopuler

Kusni Kasdut dan Robin Hood: Kisah Kelam Pejuang Kemerdekaan Jadi...

Indonesia juga mengenal orang baik jadi jahat. Kusni Kasdut, namanya. Kusni Kasdut awalnya pejuang kemerdekaan yang berubah jadi penjahat yang paling dicari.

Tradisi Unik Suku Toraja, Menikah dan Hidup Bersama Jenazah

Tradisi Unik Suku Toraja, Menikah dan Hidup Bersama Jenazah

Sejarah Blok M: Perjalanan Panjang Hadirkan Pusat Nongkrong Anak...

popularitas Blok M sebagai tempat nongkrong anak muda lintas generasi tak dibangun dalam waktu singkat. Ada jejak penjajah Belanda dan Ali Sadikin di dalamnya.

Penyanyi Era 70-an Dina Mariana Meninggal Dunia

Penyanyi era 70-an Dina Mariana meninggal dunia pada Minggu, 3 November 2024. Dina mengembuskan napas terakhir di usia 59 tahun.

Kisah Hidup Pesulap Pak Tarno: Pernah Sukses, Kini Stroke dan Jad...

Kisah hidup pesulap Pak Tarno yang menyedihkan, kini stroke dan jualan mainan anak.